XKOMODOTCOM
  • TECH
    • Apps
    • Computer
    • Laptop
    • Peripheral
    • Smartphone
  • REVIEW
  • TUTORIAL
  • UNBOXING
  • Profile
No Result
View All Result
XKOMODOTCOM
  • TECH
    • Apps
    • Computer
    • Laptop
    • Peripheral
    • Smartphone
  • REVIEW
  • TUTORIAL
  • UNBOXING
No Result
View All Result
  • Profile
XKOMODOTCOM

Zenfone 4 Selfie Pro Vs Zenfone Zoom S : Mana Lebih Bagus

Febri Tri Harmoko by Febri Tri Harmoko
November 3, 2017
in Personal
Reading Time: 8 mins read
0
A A
0
Zenfone 4 Selfie Pro Vs Zenfone Zoom S : Mana Lebih Bagus
3
SHARES
90
VIEWS
ShareTweet

ASUS indonesia baru saja merilis Zenfone 4 Selfie  Pro (ZD552KL) dan Zenfone 4 Selfie  (ZD552KL), kali ini saya mau membahas sih zenfone 4 selfie pro yang harganya di bandrol sama dengan zenfone zoom s saat ini yaitu 4.999.000 IDR. Jadi menurut ku sangat fair kalau kedua ini di bandingkan 🙂

Penasaran pengen tahu mana yang lebih baik ? Zenfone Zoom S atau Zenfone 4 Selfie Pro, Silahkan simak dulu poin penting berikut:

Keunggulan Zenfone Selfie Pro

  • Kamera depan pakai sensor IMX 362 dan kamera belakang pakai IMX 351
  • Bagus untuk selfie dan Record Video (Vlog) sampai 4K 30fps
  • Design warna merah cantik dan mewah banget (menurut saya)
  • Fast Charging (Saya coba gak sampai 2 Jam untuk full dari 3%)
  • Kamera depan untuk wide nya pakai sensor Omnivision 5670
  • Mode Potrait kamera depan
  • SystemUI dan ZenUI lebih baru dan pilihan tema lebih banyak di banding zenfone zoom s
  • Ada Feature baru Always On Display (Mungkin nanti di Zenfone Zoom S akan dapat juga, tapi belum tahu pasti kabarnya)
  • Lebih ringan
  • Slim Bezel 1.7 mm Lebih tipis di banding zoom s 2.08mm
  • Screen to Body ratio 76.7% lebih lebar di banding zoom s 76.5%
  • Model dan Design lebih baru

Keunggulan Zenfone Zoom S

  • Kamera belakang pakai sensor IMX 362
  • Baterai 5000 mAh
  • Bisa Zoom Sampai 12x walau untuk gambar optimal max cuma sampai di 2.3x (Potrait mode)
  • Ada mode Potrait kamera belakang
  • Daya tahan lebih lama di banding zenfone 4 selfie pro
  • Foto belakang lebih bagus sedikit meski gak begitu kelihatan tapi hasil uji coba saya menunjukan zoom s lebih baik.
  • Bisa reverse Charging (jadi powerbank)

Balance

  • CPU Sama : Snapdragon 625 14 nm 64bit
  • GPU sama : Qualcomm adreno 506
  • Display Sama : Layar 5.5 Inch Amoled
  • Audio Sama : Hi-Res audio 192kHz/24-bit
  • Wifi Sama – sama 2.4Ghz
  • Bluetooth sama
  • OS & System ZenUI Sama akan update ke OS Android Oreo
  • SIM Card sama – sama hybrid
  • Harga sama

Dari poin di atas kamu sudah tahu kan perbedaan nya ada dimana saja ? nah kalau sudah tau perbandingan antara Zenfone Zoom S dan Zenfone 4 Selfie Pro, saya harap sudah bisa menentukan pilihannya sekarang 😉

Sebenarnya kalau saran dari saya, kamu pilih smartphone sesuai kebutuhan saja dan mulai pertimbangkan sebenarnya kamu butuh smartphone yang seperti apa. Contoh kalau suka banget sama selfie, pilih Zenfone 4 Selfie Pro ZD552KL adalah pilihan terbaik. Sedangkan kalau kamu suka fotografi dan bermain potrait mode di kamera belakang serta butuh mobilitas tinggi, pilih Zenfone Zoom S adalah jawabannya.

Masih bingung dan ragu? ayo kita diskusikan bareng – bareng, siapa tahu nanti saya bisa kasih solusi buat kamu.

Tags: ASUSTechnologyZenfone 4 Selfie ProZenfone Zoom S
Share3Tweet
Febri Tri Harmoko

Febri Tri Harmoko

Hanya pemuda tersesat yang gemar menulis dan berbagi informasi di internet dan juga gemar membaca komik, nonton anime dan pencinta kucing sejati pastinya.

Related Posts

Jangan Gunakan DNS Cloudflare 1.1.1.1 Jika Tidak Ingin Bermasalah
Internet

Jangan Gunakan DNS Cloudflare 1.1.1.1 Jika Tidak Ingin Bermasalah

2 months ago
187
Kuliah 6 Tahun 8 Bulan, Nyaris Drop-Out dan Hilangnya Masa Depan
Personal

Kuliah 6 Tahun 8 Bulan, Nyaris Drop-Out dan Hilangnya Masa Depan

1 year ago
341
ASUS ROG Phone 3
Smartphone

Dapat ASUS ROG Phone 3 Gratis

2 years ago
582
Rekomendasi Jasa Cleaning Service di Jakarta dan Sekitarnya (JADETABEK)
Personal

Rekomendasi Jasa Cleaning Service di Jakarta dan Sekitarnya (JADETABEK)

2 years ago
291
Goddess of Genesis - Game Turn-Based Strategy Mobile Terbaik Saat Ini
Review

Goddess of Genesis, Game Turn-Based Strategy Mobile Terbaik Saat Ini

System Override Collection Event

Apex Legends Season 4 System Override Collection Event Hadir dengan 100+ Exclusive Items

2 years ago
583
Load More
Please login to join discussion

ARTIKEL TERBARU

Cara Setting Private atau Public DNS di Android - PC - Laptop
Internet

Cara Setting Private / Public DNS di Android / PC / Laptop (Provider Hostname Terlengkap)

by Febri Tri Harmoko
3 weeks ago
0
271

Kamu sedang mencari bagaimana cara menyetel DNS pribadi di smartphone (android) atau di PC / laptop? sudah cari sana sini...

Read more

Solusi Tidak Bisa Main Game Online dengan Internet IndiHome

ROG Berbagi Bersama Anak Yatim di Bulan Ramadan

ROG Flow Z13 – Laptop Sekaligus Gaming Tablet Impian Para Gamers

ASUS ExpertBook B3 Flip – Laptop Bisnis Convertible Touchscreen

  • About
  • Contact
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
  • Terms & Conditions
Advertise with us

© 2014 - 2022 XKOMODOTCOM — Made With in Indonesia

No Result
View All Result
  • Profile
  • TECH
    • Apps
    • Computer
    • Laptop
    • Peripheral
    • Smartphone
  • REVIEW
  • TUTORIAL
  • UNBOXING

© 2014 - 2022 XKOMODOTCOM — Made With in Indonesia

Welcome Back!

Sign In with Facebook
Sign In with Google
OR

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
This website uses cookies. By continuing to use this website you are giving consent to cookies being used. Visit our Privacy and Cookie Policy.